Kapasitas Testing Covid-19 di Jabar, Jateng dan Jatim Masih Jauh dari Standar WHO

Fakhrizal Fakhri
Ilustrasi(foto: ist)

JAKARTA, iNews.id - Pemerintah daerah terus melakukan tes untuk melacak pasien yang terpapar virus Corona atau Covid-19. Namun, hanya beberapa daerah saja yang kapasitas testingnya memenuhi standar Organisasi Kesehatan Dunia (WHO)

Juru bicara Satgas Penanganan Covid-19 Wiku Adisasmito mengatakan WHO menetapkan standar testing Covid-19 sebanyak 1.000 per 1 juta penduduk per pekan.

"Dan kapasitas tes seperti Jateng masih rendah 411, Jabar 301, dan Jatim 480," kata Wiku dalam konferensi video di Youtube Sekretariat Presiden, Selasa (8/9/2020).

Wiku meminta, pemerintah daerah yang kemampuan testing Covid-19 masih rendah untuk segera ditingkatkan. Dengan begitu, diharapkan bisa menjaring kasus positif tanpa gejala lebih banyak agar bisa mendeteksi dini dengan baik.

Dia mengatakan, ketimpangan testing Covid-19 di sejumlah daerah disebabkan karena keterbatasan sumber daya manusia (SDM), hingga ketersediaan laboratorium untuk testing Corona.

Editor : Muhammad Fida Ul Haq
Artikel Terkait
Buletin
4 hari lalu

Prada Hairul Muhammad Nail Anggota TNI di Gowa Tewas di Barak, Diduga Dianiaya Senior

Nasional
20 hari lalu

Kasus Covid-19 Naik Lagi di Indonesia, Anak-Anak Paling Rentan!

Nasional
27 hari lalu

Banyak Orang Sakit Batuk Pilek Sekarang, Kemenkes Bongkar Data Mengejutkan!

Health
1 bulan lalu

Kasus Keracunan MBG Bakal Dilaporkan Harian seperti Covid-19

Nasional
1 bulan lalu

Menkes Minta Kasus Keracunan MBG Dilaporkan Harian seperti Covid-19

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal