Kementan Sebut 240.944 Ekor Sapi Terjangkit PMK, Ini Sebarannya

Kiswondari Pawiro
Sekretaris Jenderal (Sekjen) Kementan Kasdi Subagyono

"Saya punya data lho, saya bukan nggak punya. Saya bertanya karena saya punya data susu Ultra tuh nangis Hampir 100 persen mati semua dia punya sapi. Jadi saya minta tolong yang jujur, tolong yang jujur sekali lagi. Silakan lanjutkan," tutur Sudin.

Kemudian, Sekjen Kementan Kasdi melanjutkan bahwa dari 240.944 hewan ternak yang terjangkit sudah ada 78.626 ekor yang sembuh. Kemudian, hewan yang mati ada 1.396 ekor dan dipotong bersyarat 2.310 sehingga tersisa kasus 158.000.

Kasdi menjelaskan bahwa Kementan juga memilah data berdasarkan kecamatan dan desa. Hal itu maksud untuk bisa melakukan lockdown di tingkat kecamatan, sehingga bisa lebih detail lagi melakukan pengendalian PMK.

"Dari 316 kabupaten/kota, yang terdampak 216, total kecamatan 4.614. Kemudian kecamatan yang terdampak 1.898 dan kalau berbasis desa dari total 56.950 desa terdampak 7.131 desa ini," tutup Kasdi.

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Nasional
19 jam lalu

Pansel Serahkan 7 Nama Calon Anggota KY ke DPR, Ini Daftarnya 

Nasional
23 jam lalu

Prabowo Mau Kirim 20.000 Pasukan ke Gaza, DPR Usul Ada yang Awasi Serangan Siber

Nasional
4 hari lalu

Golkar Usulkan RUU Perlindungan Pekerja Ekonomi Gig Masuk Prolegnas 2026

Nasional
4 hari lalu

DPR Dorong Pemerintah Atur Platform Digital Imbas Ledakan SMAN 72, Bukan hanya Gim

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal