Kepala dan Perangkat Desa Kohod Didenda Rp48 Miliar terkait Pagar Laut Tangerang

Jonathan Simanjuntak
Kepala Desa dan Perangkat Desa Kohod didenda Rp48 miliar terkait pembangunan pagar laut tangerang. (Foto: Dinas Penerangan TNI AL)

JAKARTA, iNews.id - Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) menetapkan Kepala Desa Kohod berinisial A dan Perangkat Desa berinisial T jadi penanggung jawab terbentuknya pagar laut sepanjang 30 kilometer di perairan Tangerang, Banten. Hal itu diungkap dalam Rapat Dengar Pendapat bersama Komisi IV DPR RI.

"Berdasarkan hasil pemeriksaan dan bukti-bukti yang ada, maka telah ditetapkan 2 orang sebagai penanggung jawab pembangunan pagar laut, yaitu saudara A selaku Kepala Desa dan T sebagai perangkat desa," kata Menteri KKP, Sakti Wahyu Trenggono dalam rapat itu, Kamis (27/2/2025).

Sakti menjelaskan keduanya dikenakan sanksi administratif berupa denda sebesar Rp48 miliar. Menurutnya, besaran sanksi itu berdasarkan perhitungan luasan pagar laut yang telah dibangun.

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Nasional
5 hari lalu

Prabowo Bertemu Dasco di Istana, Bahas Kesejahteraan Ojol hingga Penyelenggaraan Haji 2026

Nasional
17 hari lalu

Udang Indonesia Kembali Masuk Pasar AS usai Lolos Uji Radioaktif, 106 Ton Dikirim

Buletin
1 bulan lalu

Heboh Video Mesum dalam Mobil, Kades di Pandeglang Akui jadi Pemeran

Megapolitan
2 bulan lalu

Keluarga Ungkap Curhatan Terapis Spa yang Tewas di Pejaten, Singgung Denda Rp50 Juta 

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal