Kesaksian Mahfud MD soal Kepemimpinan Gus Dur Satukan Indonesia

Widya Michella
Menko Polhukam, Mahfud MD menyebut Gus Dur sebagai pemimpin panutan (Foto: Kemenko Polhukam)

Di era Gus Dur pun kebudayaan Islami mulai terlihat dan menjadi kebiasaan yang tercermin dari budaya serta perilaku masyarakat Indonesia secara luas.

"Indonesia kata Gus Dur bukan negara islam tapi hidupnya harus Islami. Beda negara Islam dan sifat Islami. Gus Dur pun  memiliki hubungan mendalam tentang hubungan negara dan agama di Indonesia dalam memperjuangkan Islam sebagai substansi atau nilainya seperti kemanusiaan, kejujuran, anti korupsi, pemimpin yang sidik, amanah, Fatonah," katanya.

Editor : Muhammad Fida Ul Haq
Artikel Terkait
Buletin
31 hari lalu

Kapolri Bentuk Tim Khusus Usut Kayu Gelondongan di Banjir Sumatera 

Nasional
2 bulan lalu

Mahfud MD Sebut Utang Whoosh Wajib Dibayar, Dugaan Korupsi Tetap Harus Diselidiki

Nasional
2 bulan lalu

Mahfud MD ke Purbaya: Bersihkan Ditjen Pajak-Bea Cukai dari Korupsi dan Tikus

Nasional
2 bulan lalu

Mahfud MD Soroti Kasus Sengketa Lahan JK di Makassar: Modus Umum Mafia Tanah

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal