KPK Lelang Emas Logam Mulia hingga Tas Luis Vuitton, Segini Harganya

Ariedwi Satrio
KPK melelang sejumlah barang milik terpidana kasus korupsi . (Foto: Ilustrasi/Ist)

1. Dua keping emas logam mulia yang diproduksi PT Antam Tbk masing-masing seberat 100 gram dengan nomor seri A6728230 dan A6728083 (Logam mulia kadar 99,99 persen) dengan harga limit Rp160.110.000 dan uang jaminan Rp50.000.000.

2. Satu paket yaitu sebuah sling bag warna hitam motif kotak hitam dan abu-abu merek Louis Vuitton Paris dan satu pasang sepatu merek Nike jenis “The 10:Nike Air Presto” nomor 10 beserta kotak sepatu warna coklat bertuliskan “Nike Swoosh”, ukuran 44, dengan harga limit Rp12.980.000 dan uang jaminan Rp4.000.000.

Rencananya, lelang akan dilaksanakan pada Senin, 22 Agustus 2022, pukul 09.15 WIB di KPKNL Jakarta III, Jalan Prajurit KKO Usman dan Harun Nomor 10 Jakarta Pusat. Bagi yang berminat dengan emas dan tas mewah serta sepatu tersebut dapat mendaftar lewat www.lelang.go.id.

Editor : Faieq Hidayat
Artikel Terkait
Nasional
16 jam lalu

Hasil Survei: 83,9% Masyarakat Dukung Putusan MK soal Larangan Polisi Duduki Jabatan Sipil

Nasional
2 hari lalu

Pengacara Tegaskan Nadiem Tak Terlibat Kasus Google Cloud: Ranah Pelaksana Operasional

Nasional
2 hari lalu

KPK Bantah Uang Rp300 Miliar yang Dipamerkan Pinjaman dari Bank, Ini Penjelasannya

Nasional
2 hari lalu

KPK Terus Gali Keterangan Biro Perjalanan terkait Kasus Korupsi Kuota Haji

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal