Liburan di Tengah Covid-19, Masyarakat Diminta Jangan Abaikan Protokol Kesehatan

iNews
Juru Bicara Satgas Penanganan Covid-19, Wiku Adisasmito. (Foto: Dok. BNPB).

Kemudian, perlu diperhatikan juga terkait aspek akomodasi hotel, transportasi, restoran, tempat belanja, oleholeh, dan di lokasi destinasi wisata itu sendiri, yang tentunya berkaitan erat dengan tempat wisata. Protokol kesehatan yang harus diterapkan oleh pengelola lokasi wisata adalah melakukan pem - bersihan dengan desinfeksi secara berkala, terutama di area sarana dan peralatan yang digunakan secara bersama-sama, dan fasilitas umum lainnya. 

Dia mencontohkan salah satu protokol kesehatan bagi pekerja di lokasi wisata, yaitu memastikan diri dalam kondisi sehat sebelum berangkat bekerja, sedangkan salah satu protokol kesehatan yang harus diterapkan oleh pengunjung memastikan diri dalam kondisi sehat sebelum melakukan kunjungan ke lokasi wisata. 

‘’Untuk bisa menerapkan dengan baik, pada dasarnya harus menerapkan 3M yaitu memakai masker, menjaga jarak dan mencuci tangan serta membiasakan pola hidup bersih sehat,’’ ucapnya.

Editor : Kurnia Illahi
Artikel Terkait
Destinasi
4 hari lalu

Serunya Liburan di Kota Tua Jakarta, Murah dan Aksesnya Gampang!

Kuliner
5 hari lalu

Libur Panjang Isra Miraj 2026, Kota Tua Jakarta Diserbu Ribuan Wisatawan

Megapolitan
6 hari lalu

Padat Merayap, Lalin Puncak Bogor Berlaku One Way Arah Naik

Megapolitan
6 hari lalu

Libur Panjang Isra Mikraj, Stasiun Gambir Dipadati Penumpang

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal