Pemerintah Integrasikan Layanan Perpustakaan Pusat dan Daerah

Antara
Perpustakaan Nasional (Perpusnas) meluncurkan Satu Kartu Terintegrasi (Sakti). (Foto: Istimewa).

Dia menjelaskan, Sakti merupakan terobosan yang dikembangkan pihaknya sebagai tindak lanjut dari arahan Presiden Joko Widodo (Jokowi) bahwa Perpusnas sebagai layanan publik, harus bertindak cepat melayani masyarakat. Selain itu, sesuai arahan Presiden, negara harus hadir jika masyarakat membutuhkan sesuatu atau bahan bacaan.

Sementara itu, Deputi Bidang Pengembangan Bahan Pustaka dan Jasa Informasi Perpusnas Ofy Sofiana mengapresiasi terobosan yang dilakukan melalui peluncuran Sakti. Dia menyebut, tidak ada satupun perpustakaan di dunia yang koleksinya lengkap. Terintegrasinya kartu ini, diharapkan kelengkapan perpustakaan di satu daerah dengan di daerah lainnya dapat terpenuhi. 

“Dengan adanya kartu anggota terintegrasi, dan seluruh bangsa Indonesia bisa menikmati koleksi atau layanan yang ada di perpustakaan manapun tanpa harus datang ke Perpustakaan Nasional ke Jakarta atau tanpa harus datang ke yogya, dan sebagainya,” ucapnya.

Editor : Kurnia Illahi
Artikel Terkait
Nasional
4 jam lalu

Tersangka Fitnah Ijazah Palsu Eggi Sudjana Puji Jokowi Selangit: Cerdas, Berani, Militan

Nasional
2 hari lalu

2 Tersangka Kasus Tuduhan Ijazah Palsu Temui Jokowi di Solo, Ada Apa?

Nasional
17 hari lalu

Jokowi Apresiasi Keterbukaan Polda Metro Jaya Tunjukkan Ijazah Asli ke Roy Suryo Cs

Nasional
24 hari lalu

Kasus (Tudingan) Ijazah Palsu Jokowi: Lakukan Cross Examination

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal