Politisi Partai Perindo Prediksi Ada 3 Pasangan Capres-Cawapres Bakal Bertarung di Pemilu 2024

Nur Khabibi
Politisi Perindo Abdul Khaliq Ahmad dalam webinar bertajuk Pasca Reshuffle Kabinet, Bagaimana Format Koalisi Untuk Capres 2024? (Foto Perindo).

Sebaliknya capres yang mempunyai nama baik di publik, tetapi tidak berhasil membangun koalisi di antara partai-partai pengusungnya juga tidak berarti apa-apa. 

"Jadi saya kira kerjasama politik itu, sekali lagi sebuah keniscayaan yang harus dilakukan," pungkas Khaliq yang juga sebagai Ketua DPP Partai Perindo Bidang Keagamaan ini.
 
Selain itu, Khaliq melanjutkan masyarakat diminta untuk menangkis semua politisasi agama, suku, dan budaya. 

Menurutnya, hal-hal yang telah disebutkan sebelumnya harus diendapkan agar terhindar dari polarisasi. 

"Jadi Pemilu 2024 itu harus menjadi pemilih yang cerdas bagi rakyat Indonesia," ujarnya.

Editor : Faieq Hidayat
Artikel Terkait
Nasional
5 hari lalu

Sekjen Perindo Hadiri Peresmian Sekber GKSR Partai Non-Parlemen: Upaya Konsolidasi Lebih Intens

Nasional
5 hari lalu

Sekjen Perindo Hadiri Peresmian Kantor DPP Hanura, Harap Sinergi Politik Terus Terjaga

Nasional
8 hari lalu

GKSR Miliki Sekber, Partai Perindo: Tempat Konsolidasi Partai Nonparlemen Jadi Satu Kekuatan

Megapolitan
14 hari lalu

Pemprov DKI Serahkan 6.050 Ijazah Tertahan di 2025, Dina Masyusin Dorong Program Pemutihan Diperluas

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal