Polri Ungkap 101.178 Kendaraan Pemudik Sudah Tinggalkan Jakarta Pekan Ini

riana rizkia
Ratusan ribu kendaraan sudah tinggalkan Jakarta (Foto: Iqbal Dwi Purnama)

JAKARTA, iNews.id - Polri mengungkap sebanyak 101.178 kendaraan sudah meninggalkan Jakarta untuk melaksanakan mudik Lebaran 2024, Sabtu (6/4/2024). Ribuan kendaraan melintas setiap jamnya.

Juru Bicara (Jubir) Humas Polri Kombes Pol Iroth Laurens Recky memerinci, sebanyak 32.200 kendaraan keluar Jakarta melalui Gerbang Tol (GT) Cikupa Utama. 

"Lalu untuk volume arus lalu lintas yang keluar Jakarta melalui GT Merak Sebanyak 14.000 kendaraan," kata Iroth melalui keterangan resminya, Sabtu (6/4/2024).

Kemudian, sebanyak 27.963 kendaraan meninggalkan Jakarta Melalui GT Cikampek Utama, dan sebanyak 14.811 kendaraan melalui GT Kalihurip Utama.

"Volume arus lalu lintas yang keluar Jakarta melalui GT Ciawi Utama sebanyak 12.204 kendaraan," katanya.

Editor : Muhammad Fida Ul Haq
Artikel Terkait
Nasional
8 jam lalu

Pria Ngaku Anak Propam Bawa Mobil Barang Bukti Minta Maaf ke Polri karena Bohong

Nasional
2 hari lalu

Anak Buah Purbaya: ASN, TNI dan Polri Segera Aktivasi Akun Coretax!

Nasional
3 hari lalu

Polisi Isi Jabatan di Kementerian P2MI, Wamen Dzulfikar Ungkap Punya Peran Penting

Nasional
3 hari lalu

Respons Putusan MK soal Polisi di Jabatan Sipil, Ketum GCP: Polri Harus Patuh Konstitusi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal