Presiden Jokowi Hadiri Pengukuhan Pengurus PBNU 2022-2027

Dita Angga
Presiden Joko Widodo (Jokowi) mwnghadiri pengukuhan pengurus PBNU(Foto: Biro Setpres)

JAKARTA, iNews.id - Presiden Joko Widodo (Jokowi) dan Wakil Presiden (Wapres) Maruf Amin pagi ini menghadiri acara Pengukuhan Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) Masa Khidmat 2022-2027 dan Harlah Ke-96 NU. Selain itu tampak juga hadir Mantan Wakil Presiden (Wapres) Jusuf Kalla (JK).

Tidak hanya itu sejumlah jajaran Kabinet Indonesia Maju juga tampak di lokasi acara. Di antaranya Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas, Menteri Tenaga Kerja (Menaker) Ida Fauziah, dan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo.

Perlu diketahui pengukuhan ini digelar di Balikpapan Sport and Convention Center Provinsi Kalimantan Timur. Presiden Jokowi baru bertolak ke Balikpapan pagi ini. Sementara Wapres sudah sejak kemarin bertolak ke Balikpapan.

Yahya Cholil Staquf atau akrab disapa Gus Yahya terpilih sebagai Ketua PBNU pada Muktamar ke-34 Nahdlatul Ulama pada 22-24 Desember 2021 lalu di Lampung. Pada 12 Januari 2022, Gus Yahya telah mengumumkan susunan kepengurusannya. 

Editor : Muhammad Fida Ul Haq
Artikel Terkait
Nasional
1 hari lalu

Kaleidoskop 2025: Sinergi NU-Pemerintah, dari Konsolidasi Asta Cita hingga Kerja Nyata di Akar Rumput

Nasional
1 hari lalu

Gibran Cek Gedung Sekolah di IKN, Pastikan Dirancang Modern untuk Belajar Mengajar

Nasional
1 hari lalu

Progres Pembangunan Masjid Raya IKN Tembus 98,4 Persen, Gibran: Siap Digunakan Idulfitri 2026

Nasional
4 hari lalu

Silaturahmi Syuriyah dan Tanfidziyah PBNU, Gus Ipul: Alhamdulillah Kita Guyub Rukun

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal