Presiden Prabowo akan Terima Penghargaan Tertinggi dari Sultan Brunei Hassanal Bolkiah

Binti Mufarida
Presiden Prabowo Subianto saat bertolak ke Brunei Darussalam pada Rabu (14/5/2025) (foto: Sekretariat Presiden)

JAKARTA, iNews.id - Presiden Prabowo Subianto bertolak ke Brunei Darussalam pada Rabu (14/5/2025). Prabowo akan dianugerahi Bintang Kebesaran Negara Brunei Darussalam 'Darjah Kerabat Laila Utama Yang Amat Dihormati' dari Sultan Hassanal Bolkiah

Prabowo telah berangkat ke Brunei dari Pangkalan TNI AU Halim Perdanakusuma, Jakarta.

Pesawat yang membawa Presiden beserta rombongan terbatas lepas landas menuju Bandara Internasional Brunei, Bandar Seri Begawan pada pukul 07.00 WIB.

Keberangkatan Prabowo dilepas oleh Pangdam Jaya Mayjen Rafael Granada Baay, Kapolda Metro Jaya Irjen Karyoto, serta Danlanud Halim Perdanakusuma Marsma Erwin Sugiandi.

Di Brunei, Prabowo akan disambut langsung Sultan Hassanal Bolkiah di Istana Nurul Iman, Bandar Seri Begawan. Setelah itu, keduanya akan mengadakan pertemuan bilateral bersama dengan para delegasi dari masing-masing negara.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Nasional
8 jam lalu

Seskab Teddy Ungkap Isi Pertemuan Prabowo dengan Maruarar, Ingatkan Kebijakan Pro Rakyat

Nasional
9 jam lalu

Prabowo Pimpin Ratas di Istana, Bahas Perkembangan Ekonomi hingga Evaluasi Program Pemerintah 

Buletin
9 jam lalu

Biaya Haji Turun Rp2 Juta, Segini yang Dibayar Jemaah

Nasional
10 jam lalu

Seskab Teddy Ungkap Pertemuan Prabowo dan Dasco, Bahas Baleg DPR hingga Program Strategis

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal