Rakernas KPPI Dorong KemenPPA Jadi Kementerian Koordinator 

Widya Michella
Presidium Kaukus Perempuan Politik Indonesia (KPPI) Rahayu Saraswati (Foto: Widya Michella)

JAKARTA, iNews.id - Presidium Kaukus Perempuan Politik Indonesia (KPPI) Rahayu Saraswati mendorong agar Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (KemenPPA) menjadi kementerian koordinator. Tujuannya untuk meningkatkan pengarusutamaan gender, SDM dan anak. 

"Kita sebagai Kaukus Perempuan Politik Indonesia ingin mengajukan untuk adanya diperkuat. KemenPPA jadi Menko," kata Rahayu.

Dia mengatakan rencana itu sudah disampaikannya dalam pertemuan antara pemerhati perempuan, NGO, civil society LSM yang memang aktif untuk memperjuangkan keterwakilan perempuan.

"Jadi ini bukan berdasarkan kelembagaan tapi berdasarkan isu supaya memang ini menjadi persoalan utama prioritas dari administrasi Prabowo-Gibran," ucapnya.

Selain itu, KPPI juga  akan melobi untuk adanya pengarusutamaan gender dengan keterwakilan perempuan.

Editor : Muhammad Fida Ul Haq
Artikel Terkait
Megapolitan
12 hari lalu

Pramono Minta Anggaran PKK Tetap Ada di 2026: Kalau Tidak Saya Turun Tangan

Megapolitan
12 hari lalu

Pramono Ingin Ada Wali Kota Perempuan di Jakarta: Kontribusinya Luar Biasa!

Megapolitan
18 hari lalu

Puspadaya Perindo Dampingi Korban Dugaan Kekerasan di Polsek Koja Jakut

Nasional
21 hari lalu

Pembunuhan Brutal di TTU, 3 Perempuan Tewas Dibacok 1 Orang Luka Berat

Megapolitan
1 bulan lalu

Geger! Terapis Ditemukan Tewas di Lahan Kosong Pejaten Jaksel

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal