Sidang Ijazah Jokowi, Ahli Forensik Digital Rismon Sianipar Datangi PN Solo

Ary Wahyu
Ahli forensik digital Rismon Sianipar mendatangi Pengadilan Negeri (PN) Surakarta (Solo), Kamis (12/6/2025). (Foto: Ary Wahyu).

SOLO, iNews.id – Ahli forensik digital Rismon Sianipar mendatangi Pengadilan Negeri (PN) Surakarta (Solo), Kamis (12/6/2025). Kehadirannga di PN Surakarta bersamaan dengan jadwal sidang gugatan ijazah Presiden ke-7 Indonesia, Joko Widodo (Jokowi). 

Kehadirannya cukup menyita perhatian, mengingat Rismon selama ini sebagai salah satu sosok yang mempersoalkan keaslian ijazah Jokowi.

“Tidak ada rencana, impulsif saja setelah dari Sragen membesuk Pak Bambang Tri di Lapas Sragen,” kata Resmon.

Editor : Kurnia Illahi
Artikel Terkait
Nasional
6 bulan lalu

Penggugat Ijazah Jokowi Yakin Permohonan Gugatan Intervensi Bakal Ditolak Hakim

Buletin
2 hari lalu

Polisi Ungkap Kasus Kebakaran Rumah Hakim PN Medan, 4 Orang Ditangkap

Nasional
4 hari lalu

Alasan Roy Suryo Cs Dicekal ke Luar Negeri

Nasional
4 hari lalu

Tak Hanya Dicekal ke Luar Negeri, Roy Suryo Cs Juga Dikenakan Wajib Lapor

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal