Tanggal 29 Mei 2025 Libur Apa? Simak Jadwal Lengkap Long Weekend

Zulhilmi Yahya
Ilustrasi peringatan Kenaikan Yesus Kristus (dok. istimewa)

Berikut rincian jadwal libur panjang akhir Mei 2025:

Kamis, 29 Mei 2025: Libur nasional Hari Kenaikan Yesus Kristus

Jumat, 30 Mei 2025: Cuti bersama

Sabtu, 31 Mei 2025: Akhir pekan

Minggu, 1 Juni 2025: Akhir pekan dan Hari Lahir Pancasila

Selain Hari Kenaikan Yesus Kristus, tanggal 29 Mei juga bertepatan dengan beberapa peringatan penting lainnya, antara lain:

Hari Lanjut Usia Nasional (HLUN): Peringatan untuk meningkatkan kesadaran masyarakat mengenai pentingnya menjaga kesehatan dan kesejahteraan para lanjut usia (lansia).

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Photo
6 bulan lalu

100.000 Kendaraan Melewati Jalur Puncak saat Libur Panjang Waisak

Megapolitan
6 bulan lalu

Libur Panjang Hari Raya Waisak, Jalur Puncak Bogor One Way arah Naik

Nasional
13 hari lalu

Berikut Daftar Cuti Bersama 2026, Cek Sebelum Tentukan Liburan!

Destinasi
2 bulan lalu

Ada 25 Hari Libur dan Cuti Bersama di 2026, Siapkan Rencana Liburan dari Sekarang

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal