2 Kesalahan Sepele Penyebab Aki Cepat Soak

Riyandy Aristyo
Dua kesalahan sepele namun berdampak fatal pada kondisi aki kendaraan adalah lupa mematikan lampu dan menutup rapat pintu. (Foto: Racshop)

JAKARTA, iNews.id - Salah satu komponen penting pada kendaraan adalah baterai alias accu atau biasa disebut aki. Komponen ini sangat dibutuhkan terkait sistem kelistrikan pada kendaraan yang berguna menghidupkan mesin, sistem pada lampu, audio dan fitur-fitur elektronik lainnya.  

Bagaimana jika aki mati? Ini tentu sangat merepotkan terutama saat berada di rumah (work from home/WFH) mengikuti imbauan pembatasan sosial guna mencegah penyebaran virus corona (Covid-19).

Salah satu kesalahan sepele namun berdampak fatal adalah lupa mematikan lampu. Apalagi jika mobil diparkir lama digarasi atau parkiran. Ini akan menyebabkan aki cepat soak.

Kesalahan fatal kedua lupa menutup rapat pintu. Biasanya mobil zaman sekarang lampu secara otomatis akan menyala jika pintu terbuka. Ini tidak hanya terkait kelistrikan tapi keamanan bisa memancing pelaku pencurian.

Untuk itu, sebaiknya cek lampu-lampu atau sistem kelistrikan lainnya sebelum mematikan dan memarkirkan mobil lama. Jangan sampai aki habis karena Anda tergesa-gesa memarkirkan mobil.

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Aksesoris
9 hari lalu

Faktor-Faktor yang Memengaruhi Usia Baterai Mobil Listrik, Ini Hal Harus Dihindari 

Elektronik
13 hari lalu

Gunakan Sistem Baterai, Terknologi Nirkabel Berkembang

Gadget
2 bulan lalu

Intip Spesifikasi iPhone 17 Terbaru Beserta Fiturnya

Gadget
2 bulan lalu

Revolusi Smartphone, Realme Luncurkan Baterai 15.000 mAh Tahan hingga 4 Hari

Aksesoris
3 bulan lalu

Massiv Kembangkan Aki Free Maintenance, Intip Spesifikasinya

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal