Pabrik BYD di Subang Mulai Beroperasi Kuartal Pertama 2026, Apa Harga Mobilnya Akan Turun?

Muhamad Fadli Ramadan
BYD Motor Indonesia sedang merampungkan fasilitas pabrik di kawasan Subang Smartpolitan, Jawa Barat, apakah harga mobilnya akan turun? (Foto: Dok)

"Kalau kita berbasis manufaktur, kita justru lebih confidence dan lebih optimis, karena assurance (jaminan) terhadap production dan supply itu lebih clear. Kalau berbasis manufaktur, pasti lebih certain secara supply," katanya.

Terkait harga, Luther memastikan tidak akan ada perubahan ketika seluruh lini model diproduksi secara lokal. Dia menyampaikan kepada konsumen di Indonesia untuk tidak khawatir model yang ditawarkan turun harga setelah diproduksi lokal.

"Harus diketahui bahwa BYD ini saat ini memanfaatkan policy incentive yang membuat kondisi BYD dengan dan tanpa manufaktur itu relatively sama. Nah, ini membuat keyakinan atau confidence kepada customer itu membeli BYD baik sekarang atau nanti. Jadi saya sampaikan bahwa (harga) itu pasti sama," ucapnya.

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Motor
4 hari lalu

Kuasai 54 Persen Pasar Mobil Listrik di Indonesia, BYD Siap Ekspansi di Segmen Hybrid

Mobil
6 hari lalu

Unjuk Gigi di GJAW 2025, BYD Akan Kembangkan Mobil Sesuai Pasar Indonesia

Mobil
7 hari lalu

Lihat Pabrik Suzuki di Cikarang, Setiap 2,1 Menit Keluar Mobil Baru

Mobil
11 hari lalu

10 Mobil Listrik Terlaris Oktober 2025, Penjualan Tembus Total 13.935 Unit!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal