Terjaring Razia Ganjil Genap, Ayu Ting Ting Pakai Mini Cooper Seharga Rp789 Juta

Riyandy Aristyo
Ayu Ting Ting kena razia ganjil genap (Foto: Ist)

Seperti diketahui, Ayu Ting Ting bersama keluarganya hendak berwisata ke The Jungle. Di Pintu Keluar Tol Bogor, mobil diberhentikan lantaran bernomor polisi ganjil, sementara hari ini adalah tanggal genap.

Saat diberhentikan petugas langsung bertanya. "Mau ke mana mba Ayu? Mba Ayu nggak tahu kalau ada razia ganjil genap di Kota Bogor?" tanya petugas.

Dan Ayu Ting Ting pun menjawab "Yah saya nggak tahu pak. Ya udah saya puter balik aja ya pak," ujar Ayu Ting Ting.

Ayu Ting Ting terlihat bersama 3 orang keluarganya, kedatangannya ke Bogor untuk jalan-jalan akhir pekan.

Sementara, Kadishub Kota Bogor, Eko Prabowo membenarkan jika Ayu Ting Ting jadi korban kebijakan ganjil genap. Namun Ayu Ting Ting kooperatif dan langsung memutar arah.

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Seleb
20 jam lalu

Ruben Onsu Umrah Lagi, Ketemu Ayah Ojak Ayu Ting Ting di Mekkah

Music
11 hari lalu

Bikin Haru, Ayu Ting Ting hingga Inul Daratista Duet Bareng Ibunda di Kilau Raya MNC TV

Music
18 hari lalu

Kolaborasi Istimewa: Prince of Ambyar dan Princess of Dangdut di Kilau Raya MNCTV 34

Seleb
27 hari lalu

Ayu Ting Ting Dijodohkan dengan Desta, Begini Reaksi Ayah Rozak

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal