Selain itu, Senda juga mengatakan bahwa Kementerian ESDM terus ditinjau oleh Kementerian keuangan mengenai program subsidi. Pasalnya, mereka harus mencapai angka yang ditargetkan agar bantuan subsidi bisa dilanjutkan pada tahun-tahun berikutnya.
“Sehingga target 50.000 unit motor konversi tahun ini dan target 150.000 unit di tahun depan atas bantuan pemerintah akan bisa dilakukan oleh bengkel-bengkel UMKM dan bengkel binaan,” ujarnya.
Berikut Daftar 24 Bengkel Motor Konversi Bersertifikat:
1. Litbang/BBSP KEBTKE - KESDM - Bogor/Jakarta
2. PT. Braja Elektrik Motor - ITS Surabaya
3. Elders Garage - Jakarta
4. Percik Daya Nusantara - Bali
5. PT. Tri Mentari Niaga/ BRT - Bogor
6. PT. Cogindo daya Bersama - Cirebon
7. PT. Mitra Metal Perkasa - Karawang
8. PT. Ide Inovatif Bangsa - Jawa Barat
9. PT. Spora EV - Jakarta
Wortes
10. PT. Sarana Makmur Sejahtera- Mojokerto
11. Juara Bike/ Selis- Tangerang
12. PT. Nagara Sains Konversi- Jakarta
13. PT. Handhika Garda Parama - Jakarta
14. PT. Strum Techology Asia - Jakarta
15. CV. Karya Kartanagari Group - Bogor
16. Politerkik Negeri Jakarta - Jakarta
17. PTDI - STTD - Bekasi
18. PT. Electric Vehicle Trimotorindo
19. PT. Ekoelektrik Konversi Mandiri
20. DIKST ITS - Surabaya
21. PT Roda Elektrik Gemilang - Bali
22. PT Solusi Intek Indonesia - Bekasi
23. SMAN 2 JEMBER
24. SMK MUHAMMADIYAH KARTASURA