5 Gerakan untuk Mengencangkan Otot Paha, Semua Dilakukan Tanpa Alat Bantu

Rilo Pambudi
Beberapa gerakan untuk mengencangkan otot paha mungkin ini cocok dilakukan untuk memperbaiki penampilan. Salah satunya Squat. (Foto: The Sun)

4. Glute kickbacks

Gerakan yang satu ini tak hanya dapat mengencangkan otot paha saja melainkan juga otot perut. Gerakan ini dimulai dengan memposisikan badan seperti ingin push-up. Setelah itu, regangkan kaki kanan dengan posisi tumit selurus mungkin berdiri tegak ke atas. Kemudian, pertahankan posisi itu selama beberapa detik. Langkah yang sama lalu dilakukan pada kaki sebelah kiri dan bergantian. Disarankan untuk melakukan gerakan ini sebanyak 10-20 kali per hari jika ingin mendapatkan hasil yang maksimal.

5. Wall Sit Exercise

Gerakan mengencangkan paha yang satu satu ini juga sangat mudah untuk kamu lakukan di rumah. Pasalnya, kamu cuma perlu menyandarkan tubuh ke tembok lalu turunkan badan hingga seperti posisi duduk. Gerakan ini dilakukan dengan cara naik turun secara berkala. Untuk membuat otot pahamu terlatih, lakukan gerakan ini selama beberapa menit.

Itu tadi 5 gerakan gerakan untuk mengencangkan otot paha yang mudah dilakukan. Semua gerakannya sangat gampang dipraktikin loh. Selamat mencoba!

Editor : Ibnu Hariyanto
Artikel Terkait
Internasional
2 tahun lalu

Gagal Squat, Binaragawan Justyn Vicky Meninggal Patah Leher usai Tertimpa Barbel 210 Kg

Health
4 tahun lalu

Cara dan Manfaat Gerakan Squat, Latihan untuk Menguatkan Otot Tubuh Bagian Bawah

All Sport
4 tahun lalu

5 Latihan untuk Menguatkan Otot Kaki, Semua Mudah Dilakukan

All Sport
4 tahun lalu

5 Gerakan untuk Membentuk Otot Lengan Mudah Dilakukan, Nomor 2 Gampang Banget

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal