Petinju Maroko Coba Gigit Lawannya di Olimpiade 2020, Mau Tiru Mike Tyson?

Dimas Wahyu Indrajaya
Petinju David Nyika hendak digigit lawannya, Youness Baalla, di ajang Olimpiade Tokyo 2020. (Foto: Twitter/Random_Uncle_UK)

Nyika juga sampai tidak habis pikir ada atlet yang berbuat demikian di ajang olahraga terbesar seperti Olimpiade. "Ia tidak sepenuhnya dapat menggigit. Beruntung pelindung giginya terpasang dan ia juga sedikit berkeringat. Saya tidak ingat apa yang saya katakan padanya, tetapi saya berhasil mendaratkan tamparan."

"Saya pernah mendapatkan gigitan sekali di dada sebelum Gold Coast Commonwealth Games. Tapi ayolah kawan, ini Olimpiade loh," ucapnya lagi.

Nyika setidaknya bisa bernapas lega karena menang dan lolos ke babak selanjutnya. Sementara Baalla diganjar diskualifikasi karena melanggar aturan tinju.

Aksi gigitan memang terbilang akrab di olahraga tinju. Mungkin kejadian ini bakal mengingatkan kita pada aksi gila petinju kelas berat, Mike Tyson, saat menggigit telinga seterunya, Evander Holyfield pada 1997. Seusai insiden tersebut, Tyson pun didiskualifikasi plus didenda 3 juta dolar.

Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Artikel Terkait
All Sport
12 hari lalu

Sopir Anthony Joshua Terancam Didakwa usai Kecelakaan Maut di Nigeria

All Sport
13 hari lalu

Anthony Joshua Tinggalkan Rumah Sakit Usai Kecelakaan Maut di Nigeria

All Sport
13 hari lalu

Anthony Joshua Buka Suara! Buat Pengakuan Mengejutkan usai Kecelakaan Horor di Nigeria

Soccer
13 hari lalu

Anthony Joshua Jalani Pemulihan Mental Usai Kehilangan Dua Sahabat

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal