Bongkar Kelemahan Timnas Indonesia U-17, Bima Sakti: Sering Salah Passing!

Ilham Sigit Pratama
Pelatih Timnas Indonesia U-17, Bima Sakti (Foto: MNC Portal Indonesia/Ilham Sigit)

Lebih lanjut, Bima Sakti juga membeberkan kekurangan Timnas Indonesia U-17 jelang menghadapi tim berjuluk Young Taeguk Warriors. Dia mengakui anak asuhnya masih banyak melakukan salah passing dan salah kontrol bola.

“Yang pasti ya kerja sama.tim, perlu ya karena kan kita sudah melakukan uji coba kemarin kan chemistry pemain, masih suka salah passing, salah control. Kerja sama tim juga belum begitu padu. Semoga setelah dua minggu kemarin kita dari Bali, semoga bisa lebih baik,” ujarnya.

Evaluasi tersebut dihimpun berdasarkan laga uji coba Timnas Indonesia U-17 di Bali. Sebelumnya, skuad Garuda Asia dua kali menelan kekalahan pada dua laga persahabatan, yakni kala menghadapi Barcelona Juvenil A dan Kashima Antlers.

Editor : Fitradian Dhimas Kurniawan
Artikel Terkait
Soccer
26 menit lalu

Bukan Taktik, Ini Langkah Awal John Herdman Bangun Timnas Indonesia

Soccer
2 jam lalu

John Herdman Sebut Timnas Indonesia Mirip Kanada, Potensi Besar Jadi Daya Tarik Utama

Soccer
2 jam lalu

John Herdman Datang Tak Sendiri, Asisten Pelatih Ikut Diboyong ke Timnas Indonesia

Soccer
11 jam lalu

Tembok Bernama Emil Audero Runtuh di Detik Terakhir, Cremonese Ditaklukkan Fiorentina

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal