Di sisi lain, Thailand sebelumnya adalah juara Grup B yang juga mengemas dua kemenangan dan sekali seri. Sedangkan Vietnam adalah peringkat kedua terbaik yang sebelumnya telah mengantongi dua kemenangan dari Grup A.
Lantas bagaimana dengan Malaysia dan Laos yang sama-sama juara dua di Grup B dan C? Malaysia finis dengan meraih satu kemenangan dan dua seri dalam tiga pertandingan Grup C. Hasil tersebut juga diperoleh Laos di Grup B.
Sehingga, keduanya sama-sama gagal melaju ke semifinal Piala AFF U-16 2022 dan posisinya direbut oleh Vietnam.
31 Juli 2022:
Vietnam 5-1 Singapura - Stadion Sultan Agung - 15.00 WIB
Indonesia 2-0 Filipina - Stadion Maguwoharjo - 20.00 WIB
1 Agustus 2022:
Timor Leste 1-1 Laos - Stadion Sultan Agung - 15.00 WIB
Thailand 5-0 Brunei Darussalam - Stadion Maguwoharjo - 19.00 WIB