Hasil Timnas Indonesia U-19 Vs Filipina: Garuda Muda Cetak Gol Lagi Menit 29, Skor Jadi 3-0

Ibnu Hariyanto
Timnas Indonesia U-19 unggul 3-0 atas Filipina di Piala AFF U-19 2024. Gol dicetak Kadek Arel menit 29. (Foto: IST)

Gol berawal dari umpan crossing Muhammad Mufli Hidayat dari sisi kiri pertahanan Filipina. Bola langsung disundul Iqbal Gwijangge dan membawa Indonesia unggul 2-0.

Indonesia mengancam lagi lewat sepakan keras Arkan Kaka. Sayang tendangan Arkhan masih membentur tiang gawang.

Pada menit 29, Indonesia makin menjauh jadi 3-0. Gol dicetak Kadek Arel memanfaatkan umpan sepak pojok dari Figo Dennis.

INDONESIA (3-4-3): Ikram Algiffari, Kadek Arel, Muhammad Buffon, Iqbal Gwijangge; Dony Tri Pamungkas, Figo Dennis, Tony Firmansyah, Muhammad Mufli Hidayat; Arlyansyah Abdulmanan, Riski Afrisal, Arkhan Kaka

Editor : Ibnu Hariyanto
Artikel Terkait
Soccer
2 bulan lalu

Kadek Arel Simpan Misi Khusus saat Timnas Indonesia U-23 Vs Makau

Soccer
3 bulan lalu

Kadek Arel Bongkar Karakter Asli Gerald Vanenburg di Timnas Indonesia U-23

Soccer
3 bulan lalu

Kadek Arel Siap Balas Dendam di Kualifikasi Piala Asia U-23 2026

Soccer
5 bulan lalu

Jadwal Timnas Putri Indonesia U-19 Vs Vietnam di Semifinal Piala AFF U-19 Wanita 2025 Malam Ini

Soccer
10 bulan lalu

Timnas Indonesia U-20 Akan Kembali TC 5 Januari 2025, Siapkan 2 Uji Coba

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal