Imbas Viral Siksa Kucing, Kurt Zouma Diputus Kontrak Adidas

Andhika Khoirul Huda
Adidas bertindak tegas kepada bek West Ham United, Kurt Zouma usai viral siksa kucing. Adidas memutus kontrak Zouma.(Foto: Instagram/@kurtzouma)

Kesialan pun terus menimpa mantan pemain Chelsea itu. Kali ini, giliran sponsor pribadinya, Adidas, yang memutuskan untuk mengakhiri kontraknya di tengah jalan.

"Kami telah menyelesaikan penyelidikan kami dan dapat mengonfirmasi Kurt Zouma bukan lagi atlet yang dikontrak Adidas,” tulis pernyataan Adidas dilansir dari Football London, Kamis (10/2/2022).

Zouma telah meminta maaf atas perbuatan kejamnya itu. Dia pun mengungkapkan bahwa kucingnya dalam kondisi baik-baik saja. Akan tetapi, kini kucing peliharaannya itu telah dirawat oleh RSPCA.

Tentu saja, kekerasan kepada hewan tak bisa diterima oleh manusia pada umumnya karena mereka juga makhluk yang punya hak untuk hidup. Oleh sebab itu, perbuatan Zouma benar-benar membuat gempar publik, khususnya yang berada di Negeri Ratu Elizabeth.

Editor : Ibnu Hariyanto
Artikel Terkait
Seleb
6 hari lalu

Sabrina Alatas Tidak Suka Kucing, Raisa Anabul Lovers!

Megapolitan
19 hari lalu

Pramono Janji Segera Terbitkan Pergub Larangan Makan Daging Anjing dan Kucing

Internasional
27 hari lalu

Chocolat, Kucing Kepala Stasiun KRL di Jepang Pensiun Setelah Bertugas 6 Tahun

Seleb
1 bulan lalu

Kucing Oren Depan FX Viral di Medsos, Ini Muka Gemasnya!

Megapolitan
1 bulan lalu

12 Kucing Diselamatkan dari Kebakaran Taman Sari, Damkar Dapat Pujian dari Pramono

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal