Incar Juara Piala AFF 2020, Shin Tae-yong Ungkap Peran Evan Dimas di Timnas Indonesia

Fitradian Dimas Kurniawan
Kapten timnas Indonesia, Evan Dimas menyumbangkan satu gol saat melawan Kamboja di Piala AFF 2020. (Foto: Twitter/@SiaranBolaLive)

Performa Evan Dimas sendiri sudah ditunjukkan pada laga pertama. Dia ikut mencetak gol pada menit ke-17, ketika Tim Garuda menang atas Kamboja dengan skor 4-2.

Perjalanan Indonesia sendiri masih panjang di Piala AFF 2020. Demi meraih gelar juara, skuad merah putih harus bersaing dengan tim unggulan Grup B, Malaysia dan Vietnam.

Pada laga berikutnya Timnas Indonesia akan melawan Laos di Stadion Bishan, Minggu (12/12/2021) pukul 16.30 WIB. Dalam laga ini, Evan Dimas dkk diprediksi bisa memetik kemenangan mengingat Laos tampil kurang meyakinkan pada dua laga terakhir.

Poin penuh akan menjadi barang wajib bagi Indonesia saat melawan Laos. Kemenangan bisa menjadi modal berharga demi menghadapi dua tim unggulan, yakni juara bertahan Vietnam (15/12) dan Malaysia (19/12).

Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Artikel Terkait
Soccer
3 jam lalu

FIFA Sanksi Indonesia, Thom Haye dan Shayne Pattynama Kena Skors 4 Laga

Soccer
22 jam lalu

Kacau! Thom Haye dan Shayne Pattynama Disanksi FIFA, Dilarang Main 4 Laga 

Soccer
1 hari lalu

Nova Arianto Beri Kabar Baik jelang Timnas Indonesia U-17 Vs Brasil

Soccer
2 hari lalu

Erick Thohir Ungkap Langkah Nyata PSSI Menuju Piala Dunia 2030

Soccer
2 hari lalu

Kevin Diks Beraksi! Ini Jadwal Monchengladbach Vs FC Koln Live di RCTI

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal