Kaka Buka Peluang Jadi Pelatih Tahun Depan, Tangani AC Milan?

Andhika Khoirul Huda
Legenda sepak bola Brasil, Kaka buka peluang menjadi pelatih tahun depan. (Foto: Calcio Nazionale)

Akan tetapi, mantan pemain AC Milan dan Real Madrid itu tak mau terburu-buru untuk memulai karier kepelatihannya tahun ini. Sebab, dia mau menikmati Piala Dunia 2022 sembari mendukung Timnas Brasil yang akan mentas di Qatar mulai 20 November mendatang.

“Banyak spekulasi seperti itu (tentang mengambil alih tim tahun depan). Tetapi, saya ingin menikmati Piala Dunia, mengamati dan belajar. Peluang itu hanya muncul setiap empat tahun,” ujar pemain terbaik dunia 2007 itu.

"Banyak yang berubah dari hari-hari saya bermain hingga hari ini. Siapa yang tahu tahun depan kita akan melihat bagaimana kelanjutannya?" pungkasnya. 

AC Milan sendiri saat ini sedang on fire ditangan Stefano Pioli. Mereka meraih scudetto musim lalu dan membuka kampanye Liga Italia 2022/2023 dengan kemenangan lawan Udinese dan hasil imbang melawan Atalanta.

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
Soccer
3 hari lalu

Allegri Ngamuk AC Milan Ditahan Pisa 2-2: Kami Kehilangan Bentuk dan Kejelasan!

Soccer
6 hari lalu

San Siro Menangis! Luka Modric Tak Mau Pensiun Sebelum Bawa Milan Juara

Soccer
8 hari lalu

Rafael Leao Menggila! AC Milan Comeback Dramatis Tekuk Fiorentina

Soccer
11 hari lalu

Rabiot Cedera Serius, AC Milan Krisis Gelandang

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal