Prediksi Celta Vigo vs Barcelona: Melawan Kutukan Balaidos

Fitradian Dimas Kurniawan
Trio Barcelona Philippe Coutinho (kiri), Ansu Fati (tengah), dan Lionel Messi. (Foto: Barcelona)

Sementara itu, Pelatih Celta Oscar Garcia mengaku masih belum puas dengan komposisi timnya sekarang. Tetapi, dia menilai timnya sudah lebih baik ketimbang musim lalu dan siap menghadapi Barcelona.

“Beberapa bagian kunci masih belum ada untuk membuat tim yang kompetitif. Namun, kami telah memulai musim dengan baik. Hal itu penting bagi kami. Keseimbangan tim tahun ini sudah lebih baik,” tutur Garcia.

PERKIRAAN PEMAIN 
CELTA VIGO (3-4-1-2) 
Villar; Araujo, Murillo, Aidoo; Vazquez, Tapia, Yokuslu, Olaza; Mendez; Mina, Aspas. 
Pelatih: Oscar Garcia

BARCELONA (4-2-3-1) 
Neto; Roberto, Pique, Lenglet, Alba; Busquets, De Jong; Ansu Fati, Coutinho, Griezmann; Messi. 
Pelatih: Ronald Koeman

LIMA PERTEMUAN TERAKHIR 
27/10/2020, La Liga, Celta Vigo 2-2 Barcelona 
10/11/2019, La Liga, Barcelona 4-1 Celta Vigo 
05/05/2019, La Liga, Celta Vigo 2-0 Barcelona 
23/12/2018, La Liga, Barcelona 2-0 Celta Vigo 
18/04/2018, La Liga, Celta Vigo 2-2 Barcelona

Prediksi: 45-55

Editor : Abdul Haris
Artikel Terkait
Soccer
1 hari lalu

Hansi Flick Dipecat Barcelona usai Ditahan Club Brugge? Begini Faktanya!

Soccer
1 hari lalu

Lamine Yamal Akhirnya Buka Suara Soal Isu Cedera Pubalgia

Soccer
1 hari lalu

Cristiano Ronaldo Remehkan Piala Dunia, Lionel Messi Beri Komentar Tak Terduga!

Soccer
2 hari lalu

Hasil Lengkap Liga Champions: Man City Hancurkan Dortmund, Barcelona Nyaris Kalah di Kandang Brugge

Soccer
2 hari lalu

Marcus Rashford Bersinar di Barcelona, Enam Klub Eropa Berebut Tanda Tangannya

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal