5 Modus Penipuan Online Harus Diwaspadai, Begini Cara Menghindarinya

Dani M Dahwilani
Tidak hanya jumlah kasus yang meningkat, modus penipuan online semakin canggih, agresif, dan sulit dikenali. (Foto: AstraPay)

Bagaimana cara menghindari penipuan digital? Agar tetap aman menggunakan layanan keuangan digital, lakukan langkah-langkah berikut:

1. Jangan pernah membagikan OTP, PIN, atau password kepada siapa pun.

2. Hubungi customer service hanya melalui kanal resmi.

3. Periksa link sebelum diklik—cek domain, bukan hanya tampilannya.

4. Hindari mengunduh file APK dari sumber tidak dikenal.

5. Abaikan pesan yang memaksa untuk bertindak cepat.

6. Gunakan aplikasi resmi dari App Store atau Play Store.

Jika Anda menjadi korban atau menemukan indikasi penipuan digital, segera lakukan pelaporan. Tindakan cepat dapat mencegah kerugian lebih besar bagi diri sendiri dan orang lain.

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Internet
1 bulan lalu

Penipuan Online Manfaatkan Coretax Pajak Marak, Masyarakat Diimbau Waspada

Internet
2 bulan lalu

Penipuan Online Melonjak, Komdigi Perketat Perlindungan Konsumen

Nasional
7 bulan lalu

Polisi Bongkar Penipuan Online Modus Transfer Palsu di Cianjur, Korban Rugi Rp86 Juta

Nasional
10 bulan lalu

400 WNI Berhasil Diselamatkan dari Myanmar, Korban Eksploitasi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal