7 Alasan Mengapa Anda Harus Datang ke Tunisia

Diaz Abraham
Tunisia tawarkan pemandangan indah. (Foto: Lonelyplanet)

4. Walaupun Tunisia merupakan negara dengan wilayah tak terlalu luas, namun di sini terdapat banyak sekali kebudayaan. Tercatat ada wilayah Kairouan yang berdekatan dengan kiblat umat Islam serta Yarusalem, kota suci untuk tiga agama samawi di dunia.

5. Banyak peristiwa bersejarah terjadi di Tunisia, mulai dari sekitar tahun 1100 SM, kekaisaran Phoenician yang hebat mendirikan pangkalannya di Carthage, di mana beberapa reruntuhan masih terlihat. Kota itu akhirnya jatuh setelah serangkaian peperangan terjadi.

Bangsa Romawi menyatakan kemenangan dan bergegas membangun kota-kota yang indah, termasuk Sufetula dan Uthina, dan pos-pos terpencil di perbatasan Afrika yang terkenal, seperti Ammaedara. Meskipun kemudian direkonstruksi. 

6. Orang-orang Arab menyerbu pada abad ketujuh dan suku-suku asli Berber merebutnya kembali beberapa abad kemudian. Lapisan sejarah yang lebih baru juga pernah hadir, mulai dari dekorasi kamar istana Ottoman Turki yang rapi dan kini menjadi bagian dari Museum Bardo di Tunis hingga lubang-lubang peluru yang masih terlihat di tempat tinggal Berber di Takrouna, tempat pasukan dari Selandia Baru membuat pertahanan akhir melawan Nazi dalam Perang Dunia II.

7. Dars atau rumah tradisional di Tunisia dapat Anda temui di sana. Bangunan dengan karakter yang khas berhias tekstil tradisional, ubin geometris warna-warni, dan layar kayu yang dicat. Bahkan, ada darst yang dapat Anda kunjungi dan telah dibangun semenjak abad ke-18.

Segera kosongkan jadwal Anda untuk datang dan buktikan sendiri keindahan Tunisia.

Editor : Tuty Ocktaviany
Artikel Terkait
Destinasi
2 bulan lalu

Di Balik Sunyi Puhsarang, Destinasi Religi Menyimpan Jejak Sejarah

Destinasi
3 bulan lalu

5 Destinasi Wisata di Banyuwang, Liburan Murah Tidak Bikin Kantong Jebol

Internasional
3 bulan lalu

Intelijen AS Ungkap Israel Gunakan Kapal Selam Serang Armada Global Sumud Flotilla

Internasional
4 bulan lalu

Italia Peringatkan Israel Tak Serang Warganya yang Ikut Armada Global Sumud Flotilla ke Gaza

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal