Cara Membuat Plastisin yang Aman untuk Anak, Mudah Banget Pakai Tepung Terigu

Kiki Oktaliani
Cara Membuat Plastisin dari tepung terigu (Foto: Instagram@tillystoys)

Cara Membuat:

1. Masukkan garam dapur pada tepung terigu, kemudian aduk-aduk hingga merata.
2. Di wadah yang berbeda, tuang pewarna makanan dan tambahkan 2 sdm minyak sayur. Kemudian tambahkan 3 sdm air atau menyesuaikan dengan banyaknya tepung terigu. Aduk semuanya sampai tercampur merata.
3. Masukkan tepung terigu dan aduk-aduk sampai merata. Pastikan adonan untuk membuat plastisin ini tidak terlalu lembek atau terlalu keras.
4. Aduk-aduk adonan menggunakan tangan hingga adonan kalis.
5. Setelah adonan kalis, simpan dalam plastik agar adonan tidak mengeras.

Bagaimana, sangat mudah dan praktis bukan? Plastisin yang Anda buat sendiri ini lebih aman, karena menggunakan bahan-bahan atau pewarna alami yang tak berbahaya jika tak sengaja masuk ke dalam mulut anak.

Itulah seputar cara membuat plastisin yang aman dan mudah untuk si kecil.

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Bisnis
5 bulan lalu

Kisah Pasutri yang Sukses Bawa Kerajinan Tangan Tembus Pasar AS Berkat Dukungan BRI

Health
1 tahun lalu

5 Cara Membuat Slime dengan Memanfaatkan Bahan-bahan di Rumah 

Destinasi
2 tahun lalu

Sandiaga Uno Beri Hadiah Patung Banteng untuk Puan Maharani: Dibuat Pengrajin Lokal

Health
2 tahun lalu

Rekomendasi Mainan Bayi 3 Bulan, Bagus untuk Stimulasi Motorik!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal