Target 20 Juta Direvisi, Menpar Proyeksi 18 Juta Wisman pada 2019

Vien Dimyati
Menpar Arief Yahya bersama Content & Regional Director Pung Purwanto, Pemimpin Redaksi Djaka Susila, dan Gemala Hanafiah. (Foto: iNews.id/Vien Dimyati)

Untuk infrastruktur bandara sendiri saat ini sedang terus dikebut. Pembangunan infrastruktur baru seperti Airport New Yogyakarta Internastional Airpot (NYIA) yang beroperasi April 2019 dan beroperasi untuk internasional pada Oktober 2019 akan mendongkrak jumlah pengunjung ke Candi Borobudur.

“Pengoperasian NYIA akan meningkatkan jumlah wisatawan di Borobudur yang semula berkisar satu juta bisa meningkat mencapai dua juta orang. Lalu second rapid Exit Taxi Way di Ngurah Rai diharapkan rampung pada Oktober, dampaknya akan menambah jumlah penumpang sampai 39 juta yang saat ini sebanyak 29 juta,” kata Menpar.

Round Table Discussion dengan tema “Sustainable Tourism” ini diselenggarakan di Auditorium Gedung SINDO pada Jumat (22/3/2019). Diskusi ini menghadirkan narasumber Menteri Pariwisata Arief Yahya dan Travel Influencer Gemala Hanafiah. Diskusi ini bertujuan menyosialisasikan capaian dari kinerja Kementerian Pariwisata.

Editor : Tuty Ocktaviany
Artikel Terkait
Destinasi
2 bulan lalu

Ribuan Wisatawan Ramaikan MotoGP Mandalika 2025, Pariwisata NTB Semakin Mendunia!

Nasional
2 bulan lalu

Kemenpar Luncurkan Wonderful Indonesia Gourmet, Dorong Wisata Kuliner Jadi Daya Tarik Dunia

Nasional
5 bulan lalu

Kronologi Juliana Pendaki Jatuh di Rinjani hingga Netizen Brazil Serbu Akun IG Prabowo

Nasional
6 bulan lalu

Sedih! Keindahan Alam Raja Ampat Terancam Tambang Nikel, Kemenpar Buka Suara

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal