Cara Membuat Chicken Katsu Renyah, Enak Disajikan dengan Saus Lada Hitam

Vien Dimyati
Mencicipi chicken katsu (Foto: Instagram@matthewmaureen)

JAKARTA, iNews.id - Chicken katsu merupakan salah satu kuliner khas Jepang yang digemari banyak orang. Terbuat dari fillet daging ayam yang dipipihkan, dibalut tepung panir, kemudian digoreng kering.

Ada banyak cara untuk menikmati chicken katsu, mulai dari menyantap dengan saus dan mayones. Bisa juga disajikan dengan saus lada hitam.

Kali ini, jika penasaran mencicipi chicken katsu, Anda bisa membuat di rumah. Bahan dasar chicken katsu sangat sederhana. Anda hanya memarinasi daging ayam dan kemudian dibaluri tepung panir. Setelah itu digoreng kering hingga berwarna keemasan.

Penasaran membuat chicken katsu enak dan renyah? Berikut ulasannya dirangkum melalui Instagram @matthewmaureen, Senin (13/12/2021).

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Nasional
14 hari lalu

Harga Pangan Hari Ini Jelang Akhir Pekan, Beras dan Daging Ayam Berapa?

Nasional
19 hari lalu

Harga Pangan Hari Ini 14 Desember 2025, Daging Ayam hingga Beras Naik?

Megapolitan
21 hari lalu

Situasi Terkini Area Kuliner di Kalibata usai Dibakar Buntut 2 Matel Tewas Dikeroyok

Kuliner
31 hari lalu

Fakta Unik! Janice Tjen Lebih Suka Paha Ayam Ketimbang Dada

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news