5 Cara Membuat Steak Daging, Enak Pakai Saus Mushroom hingga Teriyaki

Siska Permata Sari
Cara membuat steak daging enak yang bisa dibuat di rumah (Foto: Chefsteps)

JAKARTA, iNews.id - Ada banyak cara membuat steak daging yang bisa dikreasikan kapan saja. Makanan yang diolah dengan cara dipanggang ini ternyata tidak terlalu sulit untuk diolah.

Cara membuat steak daging ini juga hanya memerlukan bahan-bahan sederhana. Seperti kita ketahui, steak daging merupakan salah satu hidangan western food yang banyak digemari pencinta kuliner di dunia, termasuk Indonesia. Steak daging juga bisa dikonsumsi berbagai kalangan, mulai dari anak-anak, remaja, hingga dewasa.

Nah, Anda perlu mengetahui cara membuat steak daging yang tepat agar dagingnya terasa empuk, juicy dan lezat tentunya. Sebelum mengetahui cara membuat steak daging, ada baiknya Anda mencatat bahan-bahan apa saja yang diperlukan.

Bahan-bahan yang digunakan untuk membuat steak daging yakni daging sapi atau daging ayam, lalu bumbu-bumbunya meliputi bawang putih, bawang bombai, saus tiram, saus sambal, kecap manis, maizena, mentega, garam, gula pasir, lada, dan kaldu bubuk.

Kemudian, bahan-bahan pelengkap lainnya yakni wortel, kentang, dan buncis. Selain itu, yang perlu diperhatikan dalam cara membuat steak daging adalah proses memasaknya.

Untuk membuat steak daging sebaiknya menggunakan bahan yang berkualitas. Misalnya, daging sapi atau daging ayam yang berkualitas. Kemudian dimasaknya bergantung dari jenis daging yang Anda gunakan.

Penasaran dengan cara membuat steak daging? Berikut inspirasi resepnya seperti dirangkum pada Kamis (16/9/2021).

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Nasional
8 hari lalu

Harga Pangan Hari Ini, Bawang hingga Daging Sapi Melonjak di Momen Nataru

Nasional
9 hari lalu

Daftar Harga Pangan saat Natal 2025: Beras, Bawang dan Cabai Rawit Turun

Nasional
10 hari lalu

Mentan Bongkar Penyelundupan 72 Ton Bawang Bombai Impor Ilegal: Harus Ditindak Tegas!

Megapolitan
11 hari lalu

Pemprov DKI Borong 1,4 Ton Cabai Petani Aceh Terdampak Bencana, Distribusikan ke Pasar

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal