5 Cemilan untuk Diet, Mudah Dibuat dan Sehat

Ratu Syra Quirinno
Mencicipi cemilan untuk diet (Foto: lizmoody)

1. Pancake Wortel

Bahan:

Sisa perasan wortel 1 buah
1 butir telur
Perisa vanilla
4 sdm fibercreme

Cara Membuat:

1. Peras wortel sampai benar-benar tidak berair.
2. Kocok telur dan vanilla sampai rata.
3. Masukkan wortel dan tambahkan 4 sdm fibercreme.
4. Panaskan teflon dengan api kecil sampai benar-benar panas.
5. Cetak adonana di atas pan, lalu tutup. Jika sudah kokoh balik adonan. Masak hingga matang.

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Health
2 hari lalu

Makan Cokelat Bisa Bikin Panjang Umur, Mitos atau Fakta? Ini Penjelasannya

Health
20 hari lalu

Fuji Didiagnosis ADHD, Dilarang Makan Cokelat Banyak-Banyak!

Megapolitan
24 hari lalu

Situasi Terkini Area Kuliner di Kalibata usai Dibakar Buntut 2 Matel Tewas Dikeroyok

Kuliner
2 bulan lalu

Li Lian Park Hyatt Hadirkan Kuliner Khas Kanton Menggugah Selera, Wajib Dicoba!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news