CEO Muda Ini Tak Peduli Apple Jadi Perusahaan 1 Triliun Dolar AS
“Tujuan utama bisnis seharusnya untuk kepentingan sosial. Ini seharusnya diterapkan sepenuh hati oleh semua orang,” kata bos perusahaan jasa keuangan khusus kartu kredit ini.
Meski jadi pembicaraan banyak orang, nilai kapitalisasi pasar Apple yang mencapai 1 triliun dolar AS juga tidak terlalu menarik perhatian CEO Apple, Tim Cook. Dia mengakui bahwa capaian ini cukup signifikan namun bukan parameter yang paling penting untuk mengukur kesuksesan.
"Meski kita sangat bangga dengan pencapaian ini, tapi ini bukan parameter yang paling penting untuk mengukur kesuksesan kita. Kondisi finansial yang baik hanyalah hasil dari inovasi yang dilakukan Apple, meletakkan produk dan pelanggan sebaga yang pertama, dan selalu mengamalkan nilai-nilai kita," kata Cook lewat memo kepada pegawainya.
Editor: Rahmat Fiansyah