Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Dilamar Cristiano Ronaldo, Georgina Rodriguez Dapat Hadiah Berlian Seharga Rp81 Miliar
Advertisement . Scroll to see content

Deretan Cincin Termahal di Dunia, Ada yang Dibuat Selama 2 Tahun

Sabtu, 07 Oktober 2023 - 20:33:00 WIB
Deretan Cincin Termahal di Dunia, Ada yang Dibuat Selama 2 Tahun
Cincin termahal di dunia umumnya terbuat dari berlian. (Foto: dok iNews)
Advertisement . Scroll to see content

Pada awalnya, cincin ini dilelang dengan harga 61 juta dolar Amerika Serikat (AS) atau sekitar Rp954,537 miliar, namun akhirnya terjual dengan total harga 83 juta dolar AS atau setara Rp1,298 triliun.

2. The Wittelsbach-Graff

The Wittelsbach Graff Diamond Ring
The Wittelsbach Graff Diamond Ring

Di posisi kedua ada cincin berlian The Wittelsbach-Graff, yang harganya ditaksir mencapai 80 juta dolar AS atau sekitar Rp1,251 triliun.

Cincin ini bernilai mahal karena sejarahnya, yaitu merupakan cincin yang pernah dipakai Raja Felipe IV dari Spanyol, hingga akhirnya berpindah tangan ke keluarga Wittelsbach.

Cincin tersebut terbuat dari berlian berwarna biru tua yang menawan seberat 31,06 carat. Berlian tersebut, awalnya ditemukan di India pada abad ke-17, kemudian diproses oleh Laurence Graff menjadi cincin berlian yang kemudian digunakan Raja Felipe IV dari Spanyol. 

3. The Oppenheimer Blue

The Oppenheimer Blue Diamond Ring
The Oppenheimer Blue Diamond Ring

Cincin berlian The Oppenheimer Blue terkenal sebagai salah satu berlian biru terbesar yang pernah dilelang. Harga cincin ini mencapai 57,5 juta dolar AS atau sekitar Rp899,768 miliar.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut