Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Kasus Covid-19 Naik Lagi di Indonesia, Anak-Anak Paling Rentan!
Advertisement . Scroll to see content

Ekonomi China Terpukul Akibat Covid-19 Varian Delta, Picu Kekhawatiran Pemulihan Global

Rabu, 15 September 2021 - 19:11:00 WIB
 Ekonomi China Terpukul Akibat Covid-19 Varian Delta, Picu Kekhawatiran Pemulihan Global
China kembali melakukan pembatasan ketat dan testing massal seiring penyebaran Covid-19 varian Delta. (Foto: Ist)
Advertisement . Scroll to see content

Banyak ekonom memperkirakan People's Bank of China akan memangkas rasio persyaratan cadangan untuk bank lagi dalam beberapa bulan mendatang menyusul pukulan ekonomi yang mengejutkan pada Agustus 2021. 

Larry Hu, kepala ekonomi China di Macquarie Securities Ltd, di Hong Kong, mengatakan kondisi pengetatan yang dilakukan China dan sejumlah negara seiring penyebaran varian delta akan menambah suram pemulihan ekonomi yang diharapkan. 

"Pemulihan global kompleks dan suram, dan dampak dari penyebaran virus serta bencana alam seperti banjir pada ekonomi, akan membuat pemulihan ekonomi masih membutuhkan waktu dan perlu diperkuat," kata Larry Hu.

Editor: Jeanny Aipassa

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut