Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Penjelasan KPK soal Ustaz Khalid Basalamah Kembalikan Uang dengan Cara Mencicil
Advertisement . Scroll to see content

Perbedaan USDT dan USD yang Perlu Diketahui

Minggu, 09 Januari 2022 - 20:45:00 WIB
 Perbedaan USDT dan USD yang Perlu Diketahui
USDT, mata uang dolar AS dalam bentuk kripto yang dikeluarkan Tether Limited. (Foto/Ilustrasi: Istimewa)
Advertisement . Scroll to see content

Merespon hal itu, Tether Limited mengklaim dana itu tidak hilang melainkan disita dan diamankan oleh pihak ketiga, yakni Crypto Capital yang bermarkas di Swiss.

Terlepas dari kontroversi tersebut, pada kenyataannya banyak bursa kripto yang menggunakan USDT untuk mempermudah transaksi.

3. Berpotensi Hilang

USDT tersedia pada beberapa jaringan blockchain. Misalnya saja, jaringan Ethereum (ERC20), Tron (TRC20), dan OMNI. Untuk mentransfer atau bertransaksi melalui jaringan blockchain, pemilik dan penerikma USDT harus memiliki wallet yang sama. 

Misalnya, jika pengirim USDT menggunakan wallet ERC20, maka penerima USDT juga harus menggunakan wallet ERC20. Jika wallet yang digunakan berbeda, bahkan jika hanya salah satu huruf saja yang salah, maka dana yang dikirimkan bisa hilang di dalam jaringan blockchain.

Jika Anda tertarik memilii USDT dengan mata uang rupiah, sebaiknya daftarkan diri di bursa pertukaran yang terdaftar dan diawasi langsung oleh BAPPEBTI, seperti Pintu dan Indodax.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut