Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Bahlil Ungkap Kajian Proyek Ekosistem Kendaraan Listrik Rampung Akhir Tahun Ini
Advertisement . Scroll to see content

Saham Tesla Anjlok Hampir 10 Persen Imbas Penurunan Pendapatan

Jumat, 21 April 2023 - 11:18:00 WIB
Saham Tesla Anjlok Hampir 10 Persen Imbas Penurunan Pendapatan
Saham Tesla anjlok hampir 10 persen pada perdagangan Kamis (20/4/2023) waktu setempat, menyusul laporan keuangan perusahaan. (Foto: Reuters)
Advertisement . Scroll to see content

Dia menambahkan, harga yang lebih rendah diperlukan untuk mengikis hambatan, seperti ketidakpastian ekonomi dan kenaikan biaya suku bunga.

“Setiap kali The Fed menaikkan suku bunga, itu setara dengan menaikkan harga mobil,” ucap Musk.

Margin keuntungan Tesla masih jauh di depan produsen mobil konvensional. Saham Tesla mengalami tahun terburuk pada tahun 2022, setelah kehilangan 65 persen kapitalisasi pasarnya.

Pada tahun ini, saham Tesla berhasil membalikkan sebagian besar penurunan harga saham, karena harga saham naik 74 persen hingga 15 Februari 2023. Namun, sejak saat itu saham produsen mobil listrik itu telah menurun 24 persen dengan sebagian besar kerugian itu terjadi dalam tiga minggu terakhir.

Editor: Aditya Pratama

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut