Ingin Atasi Tekanan Darah Rendah? Makanan dan Minuman Ini Solusinya
Selasa, 27 Agustus 2019 - 15:32:00 WIB
Garam
Makanan asin rupanya baik untuk orang yang mengalami tekanan darah rendah. Asin dari garam tersebut dapat meningkatkan tekanan darah dalam tubuh. Cobalah sup kalengan, ikan asap, keju cottage, dan zaitun.
Kafein
Minuman berkafein untuk sementara waktu dapat meningkatkan tekanan darah dalam tubuh, sehingga meningkatkan denyut jantung Anda. Selain itu, tingkatkan konsumsi air mineral dan batasi konsumsi alkohol.
Editor: Tuty Ocktaviany