Grammy Awards 2022 Ditunda akibat Lonjakan Virus Omicron di AS
Kamis, 06 Januari 2022 - 09:21:00 WIB
Jika Grammy Awards 2022 kembali ditunda penyelenggaraannya, ini adalah kali kedua terjadi. Sebelumnya pada 2021, ajang penghargaan yang seharusnya berlangsung pada 31 Januari 2021 itu juga terpaksa ditunda menjadi 14 Maret 2021 lantaran lonjakan kasus Covid-19.
Demikian pula, Pre-Grammy Gala yang seharusnya berlangsung di Beverly Hilton Hotel, Beverly Hills, California, pada 30 Januari 2022, ikut tertunda.
Editor: Dani M Dahwilani