Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Lirik Lagu Alamak- Rizky Febian feat Adrian Khalif: Kalau Ada Sembilan Nyawa 
Advertisement . Scroll to see content

Lirik Lagu Thinking Out Loud dan Terjemahan dari Ed Sheeran, Punya Arti Romantis dan Berhasil Raih Piala Grammy

Jumat, 12 Mei 2023 - 19:32:00 WIB
Lirik Lagu Thinking Out Loud dan Terjemahan dari Ed Sheeran, Punya Arti Romantis dan Berhasil Raih Piala Grammy
Lirik lagu Thinking Out Loud dan terjemahan oleh Ed Sheeran. (Foto: Istimewa)
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Inilah lirik lagu Thinking Out Loud dan terjemahan oleh Ed Sheeran yang masih eksis hingga kini. Lagu romantis ini menceritakan tentang cinta abadi, di mana rasa sayangnya akan tetap sama seperti pertama mereka bertemu hingga tua nanti. 

Thinking Out Loud yang dirilis tahun 2014 dalam album berjudul X berhasil meraih dua penghargaan Grammy dan beberapa penghargaan lainnya. Kepopulerannya pun membuat Ed Sheeran memiliki banyak rintangan, salah satunya tuduhan plagiat lagu Marvin Gaye yang berjudul Let’s Get It On. 

Meski begitu, penyanyi berkebangsaan Inggris ini membuktikan keaslian lagunya dengan menyanyikan lagu Thinking Out Loud di persidangan, belum lama ini. Untuk meresapi lagunya, berikut simak lirik dan terjemahannya.

Lirik lagu Thinking Out Loud dan terjemahan

Thinking Out Loud 


When your legs don't work like they used to before
(Ketika kedua kakimu tidak lagi berfungsi seperti biasanya)

And I can't sweep you off of your feet
(Dan aku tidak bisa lagi membuatmu terkesan)

Will your mouth still remember the taste of my love
(Akankah mulutmu masih ingat rasa cintaku)

Will your eyes still smile from your cheeks
(Akankah matamu masih tersenyum dan kedua pipimu)

And darling I will be loving you 'til we're 70
(Dan sayang aku akan selalu mencintaimu hingga kita tua)

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut