Keutamaan Puasa Ramadhan Hari Pertama sampai ke-30, Simak di Sini!
Jumat, 08 Maret 2024 - 22:42:00 WIB
Allah SWT mencatat pahala orang yang berpuasa seperti pahala empat kali orang yang haji dan umrah.
Allah SWT akan mengubah keburukan-keburukan yang dilakukan oleh orang yang berpuasa menjadi kebaikan-kebaikan.
Allah mencatat pahala orang yang berpuasa seperti pahala ibadah penduduk Mekkah dan Madinah.
Keistimewaan berpuasa di hari ke-14 bulan Ramadhan adalah seperti tengah menjalankan ibadah puasa bersama setiap Nabi.
Allah SWT akan mengabulkan hajat-hajat dunia dan akhirat orang-orang yang berpuasa.