Disebut Mirip Nenek Sihir, Ashanty Jawab Santai: Aku Bangga Masih Asli Ciptaan Tuhan
Senin, 03 November 2025 - 14:38:00 WIB
"Aku bangga dan aku tuh pede kemarin bener-bener enggak dandan, terus bikin skincare routine," kata Ashanty.
Ashanty bahkan tak minder dengan hujatan mengenai struktur wajahnya. Sebaliknya, dia mengambil sisi positif dari hujatan tersebut.
"Ini kan masih asli ciptaan Tuhan. Dibercandain dan digituin, aku pahala lagi," katanya.
Editor: Dani M Dahwilani