Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Kondisi Terkini Diding Boneng usai Rumahnya Ambruk Diterjang Hujan Deras
Advertisement . Scroll to see content

Rumah Boneng Ambruk Ternyata Sudah Berusia Lebih dari 100 Tahun

Selasa, 30 Desember 2025 - 13:58:00 WIB
Rumah Boneng Ambruk Ternyata Sudah Berusia Lebih dari 100 Tahun
Tempat tinggal ambruk, Boneng mengungkapkan bangunan rumah lebih tua dari usia dirinya di atas 100 tahun.
Advertisement . Scroll to see content

"Ini dari rumah kakek, terus ke orang tua, turun-turun sampai ke saya. Ini kakek yang bangun awalnya," kata Boneng.

Boneng menyebut, bagian rumah yang rusak parah terdapat pada ruangan tengah hingga dapur. Bagian depan, kata Boneng, masih berdiri sehingga dialihfungsikan untuk ruangan perabotan sementara.

"Yang parah tengah ke belakang. Enggak tahu ini (bagian depan) bisa lebih tahan, karena ini hampir sering diutak-atik (diperbaiki) sih sama kita. Kalau di tengah ke belakang kan kita aman-aman aja gitu," ujarnya.

"Saat ini saya tinggal di kantor Pak RW. Di kantor RW, di depan itu," kata Boneng.

Editor: Dani M Dahwilani

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut