Dengar Vonis Putri Candrawathi, Ibu Brigadir J Histeris
Senin, 13 Februari 2023 - 20:31:00 WIB
JAKARTA, iNews.id - Ibu Brigadir J Rosti Simanjuntak langsung bereaksi sesaat Hakim melayangkan vonis 20 tahun ke Putri Candrawathi. Rosti, terlihat histeris sembari memeluk erat mendiang anaknya.
Bahkan, Rosti nampak berteriak ke arah Putri, dia menunjukkan kepada Putri bahwa anak kesayangannya sudah bukan lagi ajudan terbaik bagi Putri.
Editor: Wahyu Triyogo