Stasiun MRT Istora Mandiri Rusak dan Dijarah Saat Aksi Demonstrasi
Minggu, 31 Agustus 2025 - 02:40:00 WIB
“Ada yang mencoba merangsek masuk dan lakukan penjarahan, tapi memang jumlah massa yang masuk ke dalam stasiun, itu tidak banyak juga,” jelasnya.
Meski terjadi kerusakan, Ahmad memastikan tidak ada pekerja MRT yang menjadi korban dalam insiden tersebut.
“Alhamdulillah tidak ada petugas yang terkena dampak, jadi memang kami sudah melakukan serangkaian mitigasi, termasuk pemindahan lokasi dari petugas-petugas stasiun pada saat tadi malam,” katanya.
Editor: Komaruddin Bagja