Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Dulu Kepalanya Dihargai Rp166 Miliar, Presiden Suriah Al Sharaa Akan Disambut Trump di Gedung Putih
Advertisement . Scroll to see content

1.000 Orang Lebih Tewas akibat Perang di Suriah dalam 3 Hari, Apa yang Terjadi?

Senin, 10 Maret 2025 - 03:03:00 WIB
1.000 Orang Lebih Tewas akibat Perang di Suriah dalam 3 Hari, Apa yang Terjadi?
Pertempuran antara pasukan keamanan Suriah yang dibantu milisi pro-pemerintah melawan loyalis rezim Assad pecah sejak 6 Maret (Foto: AP)
Advertisement . Scroll to see content

Juru Bicara Kemhan Suriah Hassan Abdul Ghani mengatakan, pasukan keamanan telah memegang kendali wilayah-wilayah yang sebelumnya menjadi target serangan para loyalis Assad.

Dia membantah pasukan keamanan Suriah membunuh warga sipil Alawite yang berada di rumah mereka.

"Dilarang keras mendekati rumah mana pun atau menyerang siapa pun yang berada di dalam rumah," katanya.

Lembaga pemantau perang yang berbasis di London, Inggris, Syrian Observatory for Human Rights melaporkan 745 warga sipil Alawi tewas di Provinsi Latakia dan Tartus.

Disebutkan, pertempuran itu juga menewaskan 125 personel pasukan keamanan serta 148 pejuang pro-Assad, sehingga jumlah korban tewas secara keseluruhan menjadi 1.018 orang.

Editor: Anton Suhartono

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut