China: Demokrasi Hak Semua Orang di Seluruh Dunia, Bukan Milik Negara Tertentu!
Jumat, 10 Desember 2021 - 22:17:00 WIB
BDF tahun ini mengusung tema “Demokrasi untuk Kemanusiaan: Memajukan Keadilan Ekonomi dan Sosial di Masa Pandemi”. Menteri Luar Negeri RI Retno Marsudi juga hadir sebagai pembicara.
Sebelumnya, pada Minggu (5/12/2021), Wang mengadakan pertemuan dengan Menteri Koordinator Kemaritiman dan Investasi RI, Luhut Binsar Pandjaitan, di Provinsi Zhejiang, China.
Editor: Ahmad Islamy Jamil