Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Israel Gerah Trump Jual 48 Jet Tempur F-35 ke Arab Saudi
Advertisement . Scroll to see content

Komandan Divisi Operasi Khusus Badan Intelijen Israel Mundur, Ada Apa dengan Mossad?

Senin, 31 Januari 2022 - 12:09:00 WIB
Komandan Divisi Operasi Khusus Badan Intelijen Israel Mundur, Ada Apa dengan Mossad?
Seorang komandan divisi operasi khusus agen intelijen Israel Mossad mengundurkan diri, pejabat tinggi keempat yang mundur dalam 7 bulan terakhir (Foto: Reuters)
Advertisement . Scroll to see content

Sebelumnya direktur teknologi, direktur operasi, dan direktur anti-teror Mossad juga mundur karena terlibat konflik dengan Barnea.

Barnea bergabung dengan Mossad sejak 1996 kemudian diangkat menjadi kepala Divisi Tzomet pada 2013, wakil direktur Mossad pada 2019, dan akhirnya direktur 2 tahun kemudian.

Selama kepemimpinannya Mossad berubah menjadi lembaga yang diam. Bahkan dia tak segan-segan menghukum pejabat atau agen, baik masih aktif maupun pensiun, yang bicara kepada media mengenai operasi-operasi yang dijalankan.

Setelah ditunjuk sebagai direktur oleh perdana menteri Israel saat itu, Benjamin Netanyahu, Barnea memilih Iran sebagai prioritas utama. Titik utamanya adalah program nuklir Iran. 

Editor: Anton Suhartono

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut